{"id":1480,"date":"2021-03-03T10:42:39","date_gmt":"2021-03-03T10:42:39","guid":{"rendered":"https:\/\/pluginongkoskirim.com\/2021\/03\/03\/cara-optimasi-on-page-seo\/"},"modified":"2024-07-04T23:52:53","modified_gmt":"2024-07-04T16:52:53","slug":"cara-optimasi-on-page-seo","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/pluginongkoskirim.com\/cara-optimasi-on-page-seo\/","title":{"rendered":"Cara Optimasi On Page SEO Agar Muncul Di Google Halaman Pertama"},"content":{"rendered":"\n

Optimasi on page SEO menjadi salah satu langkah penting untuk keberhasilan website Anda bisa cepat merangking di Google. Makanya pembahasan ini jangan sampai terlewatkan.<\/p>\n

Apa saja yang akan Anda dapatkan pada artikel ini?<\/p>\n

Pastinya akan lebih memahami pengertian dari on page SEO dan cara optimasinya untuk halaman website Anda.<\/p>\n

Langsung saja gulir ke bawah untuk simak pembahasan lengkapnya…<\/p>\n

Apa Itu On Page SEO?<\/h2>\n

On Page SEO adalah praktik mengoptimalkan sebuah halaman konten pada website yang ditujukan untuk mesin pencari dan pengguna.<\/p>\n

Artinya, konten yang tidak hanya untuk kepentingan dapat dirayapi mesin pencari melainkan konten berkualitas yang memberi manfaat bagi pembacanya.<\/p>\n

Mesin pencari seperti Google yang paling banyak penggunanya dibandingkan yang lain, akan menampilkan halaman website yang benar-benar berkualitas dan relevan dengan pencarian pengguna.<\/p>\n

Pada dasarnya optimasi on page ini merupakan langkah-langkah SEO untuk mengoptimalkan halaman website bisa muncul di hasil pencarian mesin pencari (SERP) yang dilakukan dari dalam website itu sendiri.<\/p>\n

Yups, optimasi yang dilakukan dari dalam website bukan dari luar.<\/p>\n

Itu makanya, dengan melakukan optimasi on-page yang baik bisa meningkatkan peringkat di SERP.<\/p>\n

Oh iya, bagi Anda yang belum tahu tentang SERP silahkan baca apa itu SERP<\/a><\/strong> supaya tidak bingung nantinya.<\/p>\n

Apa saja yang harus diperhatikan dalam optimasi on-page SEO ini?<\/p>\n

Baca lebih lanjut artikel ini, akan dijelaskan secara detail untuk Anda.<\/p>\n

Cara Optimasi On Page SEO Untuk Halaman Website<\/h2>\n

Bisa di cek sendiri pada hasil pencarian Google dengan kata kunci tertentu, maka sudah bisa dipastikan halaman website yang ada di top sepuluh halaman pertama Google adalah website yang relevan dengan pencarian.<\/p>\n

Ada dua kemungkinan halaman yang muncul di halaman Google, bisa halaman website dengan Search Engine Marketing (SEM)<\/strong> atau Search Engine Optimization (SEO)<\/strong>.<\/a><\/p>\n

Nah, untuk SEM merupakan halaman website yang tampil di SERP dengan metode iklan (berbayar).<\/p>\n

Sedangkan SEO merupakan teknik mengoptimalkan halaman website agar tampil di SERP secara gratis.<\/p>\n

Nah salah satu teknik SEO adalah optimasi SEO on-page.<\/p>\n

Berikut ini yang harus diperhatikan dalam melakukan optimasi SEO on-page:<\/p>\n

Judul Konten Menarik<\/h3>\n

Coba perhatikan ketika menggunakan Google untuk mencari sesuatu, pada umumnya mesin pencari akan menampilkan halaman website hanya sebatas judul dan deskripsi singkat.<\/p>\n

Dari situ, pasti kebanyakan orang akan memilih judul menarik yang dianggap relevan dengan apa yang sedang mereka cari.<\/p>\n

Untuk itu, penting sekali menggunakan judul yang menarik.<\/p>\n

Selain akan mendapatkan banyak klik dari pencarian organik juga akan meningkatkan kedudukan di hasil pencarian mesin pencari.<\/p>\n

Kok bisa?<\/p>\n

Logikanya, Google akan menganggap pengguna lebih suka mengunjungi halaman website Anda dibandingkan dengan yang lainnya.<\/p>\n

Untuk itu Google akan menaikkan peringkat halaman website Anda dengan kata kunci yang relevan dengan yang digunakan pengguna.<\/p>\n

Nah, untuk itu penting juga dalam judul mengandung kata kunci yang di targetkan.<\/p>\n

Bisa dilihat hasil penelusuran yang ada pada halaman pertama SERP berikut ini:<\/p>\n

\"Kata<\/p>\n

Penggunaan kata kunci pada judul untuk hasil pencarian “belajar SEO” semua halaman web yang menduduki halam pertama Google menggunakan keyword yang sama.<\/p>\n

Sekarang sudah faham ya, kenapa kata kunci itu penting ada dalam judul atau meta title.<\/p>\n

Oh iya, selain itu judul tidak boleh terlalu panjang ya. Maksimal 65 karakter<\/strong> atau menurut Yoast\n<\/path>\n<\/svg><\/a> lebar judul 600px<\/strong>.<\/p>\n

Berikut ini tampilannya di perangkat mobile:<\/p>\n

\"Tampilan<\/p>\n

Sedangkan untuk tampilan di desktop sebagai berikut:<\/p>\n

\"Tampilan<\/p>\n

Sekarang sudah paham kan?<\/p>\n

Kenapa judul jangan terlalu panjang dan juga terlalu pendek, usahakan buat judul yang dapat mengundang klik.<\/p>\n

Meta Description Mengundang Klik<\/h3>\n

Sudah tau apa manfaat meta description untuk halaman website Anda?<\/p>\n

Coba lihat hasil pencarian di mesin pencari berikut:<\/p>\n

\"Meta<\/p>\n

Nah itulah tampilan deskripsi halaman website yang tampil di mesin pencari.<\/p>\n

Meta description adalah rangkuman singkat yang menggambarkan isi dari konten halaman website.<\/p>\n

Sebenarnya deskripsi singkat ini tidak mempengaruhi terhadap peringkat di hasil mesin pencari, namun perlu Anda ketahui dengan deskripsi ini bisa meningkatkan klik halaman website Anda.<\/p>\n

Dengan demikian, akan mudah untuk meningkatkan peringkat.<\/p>\n

Makanya penting bagi Anda untuk membuat deskripsi yang berisi kata kunci utama dan ditambahkan dengan beberapa keyword LSI<\/a> yang menjadi pembahasan konten Anda.<\/p>\n

Balik lagi, meta deskripsi singkat setidaknya terdiri dari 155 karakter.<\/p>\n

Jangan terlalu panjang karena akan terpotong di hasil pencarian.<\/p>\n

Perlu Anda perhatikan juga, tampilan desktop maupun mobile jelas berbeda. Untuk itu, sesuaikan deskripsi dari kedua tampilan tersebut.<\/p>\n

Jadi sudah jelas ya, kenapa Anda harus mengoptimasi meta description di setiap konten halaman website Anda.<\/p>\n

Manfaat utamanya untuk meningkatkan CTR (Click Through Rate<\/em>) di SERP. Semakin banyak yang mengklik halaman website tersebut maka akan semakin baik pula peringkatnya.<\/p>\n

Persingkat URL Permalink<\/h3>\n

URL Permalink bisa disebut juga dengan Canonical URL yang merupakan URL dari setiap halaman konten website Anda.<\/p>\n

Buatlah URL yang ramah SEO, seperti apa itu?<\/p>\n

Jawabannya adalah URL yang singkat dan menggunakan kata kunci yang ditargetkan (focus keyword<\/em>).<\/p>\n

Yah, setidaknya URL terdiri dari empat kata itupun sudah cukup baik dan juga relevan dengan isi konten yang ada pada halaman tersebut.<\/p>\n

Lihatlah contoh berikut ini:<\/p>\n

\"URL<\/p>\n

Pada halaman di atas Plugin Ongkos Kirim menggunakan URL hanya berisi fokus keyword saja. Namun, apakah harus selalu demikian?<\/p>\n

Tentunya TIDAK, Anda bisa menambahkan satu atau dua kata pada permalink, lihat postingan berikut ini:<\/p>\n

\"Contoh<\/p>\n

Disini permalink menggunakan fokus kata kunci “kode bank” namun untuk menggambarkan isi konten yang membahas banyak kode bank maka ditambahkan kata “lengkap” di permalink.<\/p>\n

Lagi-lagi ini sangat penting, permalink yang menggunakan keyword bisa berpengaruh terhadap ranking sebuah halaman website di SERP.<\/p>\n

Perlu Anda ketahui, jangan pernah merubah permalink konten yang sudah publish karena akan berdampak buruk terhadap performa SEO.<\/p>\n

Jadi, pastikan setiap pembuatan konten sebelum mempublishnya permalink tidak salah ya,.<\/p>\n

Penggunaan Heading<\/h3>\n

Jika Anda menggunakan wordpress untuk blog atau website, sudah tersedia daftar heading 1 hingga 6, seperti gambar berikut:<\/p>\n

\"Heading\"<\/p>\n

Penggunaan Heading ini sangat bagus untuk meningkatkan pemahaman pembaca terhadap konten Anda.<\/p>\n

Selain itu, Seroundtable.com\n<\/path>\n<\/svg><\/a> pada halaman kontennya menyebutkan bahwa heading H1 mampu membantu Google memahami struktur halaman website Anda.<\/p>\n

Penerapannya ke dalam konten yang harus diperhatikan adalah H1 harus ada di setiap konten.<\/p>\n

Bagian dari sebuah konten yang harus H1 adalah judul, yang harus mengandung fokus keyword.<\/p>\n

Biasanya H1 hanya ada satu di setiap konten, dimana yang lainnya menggunakan subheading atau sub judul yaitu H2, H3, H4, dan seterusnya.<\/p>\n

Anda bisa gunakan kata kunci pendukung untuk penggunaan Heading 2 ini. Namun optimasinya sebaiknya sewajarnya saja jangan berlebihan karena tidak bagus.<\/p>\n

Penyusunan Heading yang tepat akan terlihat bagus baik dimata pembaca maupun mesin pencari jika pada halaman konten Anda terdapat daftar isi.<\/p>\n

\"Contoh<\/p>\n

Dengan daftar isi pembaca bisa memahami apa saja yang dibahas pada konten tersebut.<\/p>\n

Mesin pencari pun akan dengan mudah melakukan pengecekan dan menganggap hal tersebut sebagai poin-poin pembahasan pada konten tersebut.<\/p>\n

Sehingga, besar kemungkinan ditampilkan sebagai konten yang relevan dengan kueri pencarian di mesin pencari.<\/p>\n

Optimasi Gambar Bekualitas<\/h3>\n

Berbagai pendapat menyebutkan bahwa gambar dalam konten itu justru akan merusak performa konten itu sendiri.<\/p>\n

Sebenarnya tidak demikain,.<\/p>\n

Bayangkan jika mendapatkan konten yang isinya hanya teks yang panjang tanpa ada sentuhan multimedianya sama sekali.<\/p>\n

Pasti sangat membosankan bukan, itulah pentingnya gambar atau video dalam halaman website.<\/p>\n

Terkecuali gambar yang dimaksud merusak adalah gambar yang tidak ada kaitannya dengan pembahasan pada konten tersebut dan jumlahnya pun sangat banyak.<\/p>\n

Itu bisa membuat perangkat yang digunakan pengunjung halaman website Anda menjadi lambat loadingnya.<\/p>\n

Sebaiknya gambar merupakan gambar asli hasil kreasi sendiri, bukan gambar dari situs lainnya.<\/p>\n

Gambar dari situs lainnya itulah yang membuat jadi tidak baik, karena dianggap duplikat oleh mesin pencari.<\/p>\n

Gambar yang bagus itu seperti apa sih?<\/p>\n

Perhatikan beberapa hal berikut:<\/p>\n