{"id":4763,"date":"2022-09-05T08:39:28","date_gmt":"2022-09-05T08:39:28","guid":{"rendered":"https:\/\/pluginongkoskirim.com\/2022\/09\/05\/cara-memilih-gudang-online-dropshipper\/"},"modified":"2022-11-04T06:13:19","modified_gmt":"2022-11-04T06:13:19","slug":"cara-memilih-gudang-online-dropshipper","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/pluginongkoskirim.com\/cara-memilih-gudang-online-dropshipper\/","title":{"rendered":"6 Cara Memilih Gudang Online untuk Dropshipper dengan Tepat"},"content":{"rendered":"\n
Tertarik untuk mengembangkan <\/span>bisnis <\/span>online<\/span><\/i><\/a> dropship kamu agar lebih efisien dan menguntungkan? Kamu bisa coba menggunakan <\/span>jasa aplikasi gudang<\/b> online<\/i><\/b>.<\/span><\/p>\n Dengan menggunakan aplikasi gudang <\/a><\/span>online<\/a> <\/span><\/i>yang tepat, kamu bisa memangkas biaya operasional, biaya kirim, hingga mempercepat pengiriman barang. Sehingga pelanggan puas. <\/span><\/p>\n Lantas, bagaimana<\/span> cara memilih gudang <\/span>online <\/span><\/i>untuk dropshipper<\/em><\/span> agar bisnismu makin berjaya? Simak selengkapnya di bawah ini. <\/span><\/p>\n <\/p>\n Gudang <\/span>online <\/span><\/i>adalah gudang atau <\/span>warehouse <\/span><\/i>yang disewakan untuk menyimpan barang dagangan para pengusaha <\/span>online<\/span><\/i>. <\/span><\/p>\n Jadi, jika gudang <\/span>online <\/span><\/i>itu untuk <\/span>dropshipper<\/span><\/i>, maka gudang tersebut menyediakan layanan penyimpanan barang dropship. <\/span><\/p>\n Keberadaan gudang <\/b>online <\/i><\/b>untuk <\/b>dropship <\/i><\/b>merupakan solusi bagi penjual yang tidak memiliki cukup sumber daya, terutama ruangan untuk menyimpan barang mereka. <\/b><\/p><\/blockquote>\n Sebenarnya, gudang <\/span>online <\/span><\/i>tidak hanya bisa digunakan oleh para <\/span>dropshipper<\/span><\/i>, namun <\/span>seller <\/span><\/i>pun juga dapat menggunakan gudang <\/span>online<\/span><\/i>. <\/span><\/p>\n Keuntungannya adalah, kebanyakan gudang <\/span>online <\/span><\/i>saat ini juga menyediakan <\/span>full service <\/span><\/i>pelayanan yang berkaitan dengan gudang.<\/span><\/p>\n Contohnya seperti kebutuhan labeling barcode, <\/span>packing<\/span><\/i>, ketersediaan karyawan, perawatan barang, hingga pengiriman barangnya.  <\/span><\/p>\n Namun tidak semua gudang <\/span>online <\/span><\/i>memiliki layanan dan fasilitas yang sama. Maka kamu perlu memahami cara memilih gudang <\/span>online <\/span><\/i>untuk dropshipper dengan tepat. <\/span><\/p>\n <\/p>\n Baik kamu sebagai <\/span>reseller <\/span><\/i>atau dropshipper<\/span><\/a>, kamu dapat menggunakan cara di bawah ini untuk memilih gudang <\/span>online <\/span><\/i>dengan akurat dan sesuai dengan kebutuhan bisnis kamu:<\/span><\/p>\n Kita asumsikan bisnis dropship kamu sudah berjalan. Maka kamu perlu mengetahui distribusi demografi pelanggan kamu, atau setidaknya yang berpotensi jadi pelanggan. <\/span><\/p>\n Misalnya kamu sudah melakoni usaha <\/span>dropship dari Jakmall ke Shopee<\/span><\/a> dengan kebanyakan pelanggan kamu berada di daerah Jawa Tengah. <\/span><\/p>\n Maka kamu bisa mencari <\/span>platform <\/span><\/i>penyedia gudang <\/span>online <\/span><\/i>yang berada di sekitar Jawa Tengah. <\/span><\/p>\n Rekomendasi platform sudah kami sediakan di bagian bawah artikel ini. Silakan simak terus, ya, agar tidak ketinggalan informasi. <\/span><\/p>\n Kamu juga perlu mempertimbangkan biaya jika sewa gudang <\/span>online <\/span><\/i>dengan biaya ketika kamu melakukan proses semuanya sendiri. <\/span><\/p>\n Beberapa biaya yang perlu kamu pertimbangkan dan perbandingkan adalah biaya berikut ini:<\/span><\/p>\n Apabila kamu sudah mengkalkulasi biaya-biaya di atas dan membandingkan antara memakai jasa gudang atau tidak, maka kamu akan tahu mana yang lebih menguntungkan. <\/span><\/p>\n Bagi kamu yang sudah mempraktikkan <\/span>dropship di Tokopedia<\/span><\/a>, kamu tentu perlu mempertimbangkan faktor ini juga, ya!<\/span><\/p>\n Kawasan strategis adalah di mana kawasan tersebut memiliki potensi besar terjadinya transaksi.<\/span><\/p>\n Kamu juga bisa mengecek ke pemberi layanan gudang <\/span>online<\/span><\/i>, apakah gudang di wilayah tertentu tersedia. <\/span><\/p>\n Biasanya wilayah bisnis dan wilayah kota pendidikan berpotensi banyak terjadi transaksi secara <\/span>online<\/span><\/i>. <\/span><\/p>\n Maka kamu bisa memilih kawasan strategis berdasarkan kriteria di atas untuk mendukung <\/span>platform <\/span>dropship <\/span><\/i>terbaik<\/span><\/a> yang sudah kamu gunakan. <\/span><\/p>\n Wilayah strategis tidak hanya berpotensi memiliki transaksi yang besar, namun juga dapat <\/span>menghemat biaya ongkos kirim<\/span><\/a>. <\/span><\/p>\n Kemudian kamu dapat menanyakan ke penyedia gudang <\/span>online <\/span><\/i>apakah di wilayah yang kamu pilih, tersedia gudangnya. <\/span><\/p>\n Kamu juga harus memastikan bahwa pemberi layanan gudang <\/span>online <\/span><\/i>memiliki layanan dan fasilitas yang jelas. <\/span><\/p>\n Jangan sampai kamu memilih penyedia layanan yang belum jelas penawaran yang diberikan. <\/span><\/p>\n Kamu bisa meninjau dari segi lokasi gudang, ketersediaan SDM, hingga fasilitas yang tersedia bagi penggunanya. <\/span><\/p>\n Ketersediaan layanan manajemen lainnya seperti <\/span>resi otomatis untuk dropship<\/span><\/a> hingga layanan packing juga dapat menjadi pertimbangan. <\/span><\/p>\n Sistem <\/span>Application Programming Interface <\/span><\/i>(API) adalah sistem yang memungkinkan berbagai layanan menjadi terintegrasi di satu <\/span>platform<\/span><\/i>.<\/span><\/p>\n Sebagai <\/span>seller<\/span><\/i> atau dropshipper, tentu kamu menggunakan banyak aplikasi, baik untuk pemasaran, untuk manajemen penjualan, hingga distribusi produk jualanmu, kan?<\/span><\/p>\nA. Gudang Online itu Apa?<\/h2>\n
B. 6 Cara Memilih Gudang Online untuk Dropshipper<\/b><\/h2>\n
1. Mengenali Demografi Pelanggan<\/b><\/h3>\n
2. Bandingkan Biaya Jasa Gudang dengan Proses Sendiri<\/b><\/h3>\n
\n
3. Gudang yang Berada di Kawasan Strategis<\/b><\/h3>\n
4. Memiliki Layanan dan Fasilitas yang Jelas<\/b><\/h3>\n
5. Memiliki Sistem Application Programming Interface (API)<\/b><\/h3>\n