Cara melihat kalender Shopee untuk dapat promo bisa membantu kamu persiapan agar tidak ketinggalan produk-produk murah hingga voucher yang melimpah.
Meski ada cara melihat kode Shopee live yang memungkinkan kamu dapat voucher gratis, namun adanya kalender Shopee ini membuat kamu mengetahui info promo secara lengkap.
Lantas, bagaimana cara mendapatkan promo Shopee dengan melihat kalendernya? Eits.. Pahami dulu apa itu kalender Shopee yang nggak biasa itu, baru baca cara melihatnya.
Markimak. Mari kita simak 😉 ~
Apa itu Kalender Promo Shopee
Kalender promo Shopee adalah semacam one-stop solution alias wadah di mana semua informasi tentang promo di Shopee berkumpul jadi satu, dan dilengkapi dengan tanggalnya.
Nah, namun kalender jenis tersebut bisanya ada di awal bulan saja hingga menjelang promo tanggal cantik, misal ketika promo Shopee 9.9. 10.10, 11.11, 12.12.
Jadi, biasanya kalender itu bersifat bulanan. Di luar itu, kalender bulanan tersebut akan hilang.Ini dia contoh penampakan kalender Shopee untuk bulan Desember vs. kalender umum:
Mungkin kamu kesulitan mencari kalender bulanan seperti yang tertera di atas. Karena memang kemunculannya tidak tentu; labil kayak mood ABG.
Jadi, di bawah ini kami sediakan tutorial untuk melihat kalender umum promo Shopee, di mana tersedia semua jenis promo yang ada di Shopee.
Cara melihat kalender Shopee yang umum tersebut adalah dengan menuju ke halaman Semua Promo jika di aplikasi Shopee. Jika melalui website beda lagi.
Lalu, bagaimana melihat kalender yang lengkap agar kamu bisa dapat promo banyak? Yuk, simak di bawah ini:
Cara Melihat Kalender Shopee untuk Dapat Promo
Cara melihat kalender Shopee melalui Aplikasi HP dan melalaui web sedikit berbeda.
1. Cara Lihat Kalender Shopee lewat Aplikasi
Berikut ini cara mendapatkan promo di Shopee dengan melihat kalendernya:
- Buka aplikasi Shopee;
- Pilih menu Lihat Semua;
- Pada bagian Promosi, pilih Semua Promo;
- Selesai, kamu sudah berhasil melihat kalender jadwal promo Shopee.
Pada bagian Promo Shopee ini terdapat semua informasi, mulai jenis promosi, keuntungannya hingga masa berlaku promo tesebut.
Menariknya, promo yang tersedia tidak terbatas pada penjualan produk, namun ada banyak promo menarik lainnya untuk kawula muda, seperti promo kursus online My Skill.id.
Baca Juga
Oh, ya! Bagi kamu yang tidak memiliki aplikasi Shopee, bisa juga, loh, melihat kalender Shopee tersebut melalui Website. Berikut tutorialnya:
2. Cara Lihat Kalender Shopee Lewat Website (Komputer)
Sebelum melakukan cara melihat kalender Shopee melalui komputer atau laptop kamu, pastikan internetnya sudah lancar, ya. Jika aman, silakan ikuti langkah-langkah berikut:
- Buka Google Chrome atau mesin pencari lainnya;
- Kungjungi laman Kampanye Shopee yang resmi di https://shopee.co.id/campaigns;
- Selesai, kamu sudah bisa melihat promo di Shopee.
Nah, mudah bukan cara melihat promo di Shopee melalui website resminya? Kalender Shopee tersebut juga bisa memberi informasi gratis ongkir, loh. Namun biasanya jarang promo di sana memberikan cashback.
Apabila kamu ingin mendapatkan cashback ketika belanja di Shopee, kamu bisa coba cara belanja pakai ShopBack di Shopee. Karena ShopBack adalah aplikasi yang bisa ngasih kamu cashback.
Promosi Apa Saja yang Ada di Shopee? Ada yang Unik
Ada banyak banget jenis promo di Shopee. Agar memudahkan, berikut kami membuat pengelompokan jenis promo di Shopee yang bisa membantu kamu belanja.
Oh, ya! Sebelum memborong belanjaan di Shopee, nggak ada salahnya kamu melakukan persiapan, salah satunya dengan cara menghapus keranjang belanja di Shopee agar mudah saat belanja.
1. Promo Online Course
Ini salah satu promo yang tidak banyak orang menyangka, sih! Yup, promo online course alias kursus online di Shopee.
Karena Shopee adalah marketplace yang identik dengan penjulan produk nyata, seperti elektronik, makanan, dan yang semisal,
Namun, ternyata di sana juga terdapat promo dari MySkill.id, salah satu edu-tech untuk pengembangan diri.
2. Promo Liburan Hemat
Promo liburan ini cocok buat kamu yang suka healing. Di Shopee secara garis besar, ada tiga penyedia promonya, dari Bank, dari layanan transportasi hingga dari layanan penginapan.
Misalnya saja, untuk layanan penginapan, ada promo yang memberi cashback hingga Rp350.000, loh. Lumayan, kan?
3. Promo Supermarket
Tak mau kalah tentunya, supermarket mulai dari...