10 Bank Terbaik di Indonesia Paling Aman untuk Nabung

Ifan Prasya 14 Oct 2022 4 Menit 1

Layanan dari Bank OCBC NISP untuk nasabah individu (perseorangan):

  • Simpanan
    – Premium
    – Valas
    – Junior
    – TabunganKu
    – Deposito Rupiah
    – Deposito Valas
  • Pinjaman
    – Kredit Pemilikan Rumah (KPR)
    – Kredit Multi Guna
    – Kredit Pembelian Mobil
    – ON Cash Loan

9. Bank BTPN

Total aset yang dimiliki → Rp168 trilyun

Layanan dari Bank BTPN untuk nasabah individu (perseorangan):

  • Simpanan
    – Taseto Premium
    – Taseto Mapan
    – Taseto Bisnis
    – Tabungan Citra Pensiun
    – Tabungan WOW
    – Tabungan Jenius
    – Deposito Fleksi
    – Deposito Berjangka
  • Pinjaman
    – Kredit Karyawan
    – Kredit Pegawai
    – Kredit Lintas Manfaat
    – Kredit Pensiun
  • Investasi
    – Reksa Dana
    – Obligasi Pemerintah
    – Guardia Premium

10. Bank Danamon

Total aset yang dimiliki → Rp168 trilyun

Layanan dari Bank Danamon untuk nasabah individu (perseorangan):

  • Simpanan
    – Tabungan Danamon
    – Tabungan Danamon One
    – TabunganMU
    – Tabungan LEBIH
  • Pinjaman
    – Kredit Tanpa Agunan (KTA) Dana Instant
    – Pendanaan Otomotif
    – Kredit Pemilikan Rumah (KPR)
    – Pembiayaan Kepemilikan
  • Investasi
    – Reksa Dana
    – Danamon Reguler Investment Plan
    – Obligasi
    – Valas
  • Asuransi
    – Asuransi Jiwa Tradisional
    – Asuransi Jiwa Unit Link
    – Asuransi Kesehatan
    – Asuransi General

B. Mana Bank yang Terbaik Versi Anda?

Kesepuluh bank di atas telah memberikan pelayanan terbaik bagi nasabah. Mulai dari simpanan atau tabungan, pinjaman, investasi, asuransi, hingga layanan kirim uang dalam dan luar negeri.

Dalam beberapa tahun ke depan, mungkin data di atas akan berubah. Kami akan semaksimal mungkin untuk merilis data terbaru sesuai fakta yang ada.

Baik, segitu dulu ya. Kalau ada pertanyaan lain di luar topik, misalkan cara jualan online di marketplace atau toko online sendiri, sampaikan lewat kolom komentar.

Kami bantu carikan jalan keluarnya. Okaii. Semoga membantu 🙂

Nah, dari penjelasan ini, ada nggak sih yang masih belum Anda pahami atau Anda mengalami kendala dalam prosesnya? Atau malah Anda menemukan cara yang berbeda?

Jika ada masukan, kritik konstruktif atau saran apapun, bisa Anda sampaikan ke email kami di contact@tonjoo.com atau meninggalkan pesan di kolom komentar.


Baca juga artikel menarik di Plugin Ongkos Kirim yang terkait dengan Bisnis atau artikel lainnya dari Moch. Nasikhun Amin. Untuk informasi lebih lanjut atau kebutuhan lainnya, kamu bisa menghubungi kami melalui admin@pluginongkoskirim.id.


Referensi

Pages: 1 2Lihat Semua

Bagikan ke:
Diarsipkan di bawah:
Ifan Prasya
Ditulis oleh

Ifan Prasya

Terampil dalam meracik strategi SEO Content Marketing untuk bisnis yang mampu meningkatkan angka penjualan.

1 Comments

  1. Avatar of fathul muin FATHUL MUIN says:

    Info swift kode bri kota pasuruan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *