Inspirasi Ide Username Discord, Pakai Ini Aja! Unik dan Mudah Diingat

Hanif 21 Aug 2024 3 Menit 0

Penasaran sama inspirasi Ide username Discord? Di sini ada beberapa rekomendasi nama yang bisa Anda gunakan.

Discord telah menjadi salah satu platform paling populer untuk berkomunikasi dan berkumpul secara online, baik untuk gaming, belajar, atau sekadar ngobrol dengan teman-teman.

Tapi sebelum Anda bisa bergabung dalam obrolan seru atau memulai komunitas baru, hal pertama yang perlu Anda pikirkan adalah nama akun Discord Anda.

Terkadang ada saja yang enggan menggunakan nama asli karena alasan tertentu. Nama yang keren, unik, atau lucu bisa menjadi cara yang bagus untuk mengekspresikan diri dan membuat kesan pertama yang kuat.

Siap untuk menemukan nama yang paling cocok? Yuk, simak ide-ide berikut ini!

Tidak jauh berebeda dengan rekomendasi username TikTok Aesthetic, Anda bisa menggunakan ide nama di bawah ini untuk username akun discord.

  • LunaDream
  • VioletEcho
  • CelestialBloom
  • MoonlitWhisper
  • VelvetSkies
  • SerenityWave
  • AuroraMist
  • EchoingSilence
  • EtherealGlow
  • SoftPetals

Jika nama-nama tersebut sudah diambil, Anda bisa menambahkan karakter lain seperti underscore, titik, atau angka untuk ditambahakn ke username Anda. Bisa juga menambahkan atau memanjangkan huruf tertentu.

Inspirasi ide username discord, pakai ini aja! Unik dan mudah diingat 1

Ide Username Discord Cocok untuk Gaming

Bagi gamer yang sering koordinasi team di discord, nama-nama ini bisa Anda gunakan untuk akun discord kalian. Tidak jauh berbeda dengan username IG Aesthetic untuk cowok, ini dia beberapa rekomendasi username yang bisa Anda gunakan.

  • ShadowStrike
  • PixelWarrior
  • GameMasterX
  • CriticalHit
  • NovaSlayer
  • BladeRunner
  • PhantomGamer
  • PixelKnight
  • BattleMage

Jika Discord username ideas di atas sudah diambil, Anda juga bisa menambahkan huruf seperti “Xxx_Shadow_Strike_xxX” untuk kesan gamer yang lebih kuat.

Ide Username Discord Cute/Kawaii

Yang satu ini tidak jauh berbeda dengan nama username Twitter X lucu yang sebelumnya pernah dibahas. Cocok untuk cewek yang ingin menonjolkan dirinya dengan kesan cute.

  • KittyPaws
  • BunnyFluff
  • PandaPop
  • BerryChuu
  • MochiMellow
  • PeachyBun
  • CuddleBear
  • HoneyBee
  • LemonDrop
  • PikaPeach

Jika Discord cool usernames yang Anda inginkan sudah diambil orang, Anda bisa menggunakan karakter khsusus spserti underscore, titik, atau menambahkan angka ke username Anda. Anda juga bisa menambahkan atau memanjangkan huruf tertentu agar kesan girly semakin kuat.

Inspirasi ide username discord, pakai ini aja! Unik dan mudah diingat 3

Ide Username Discord Tema Fantasy

Tema fantasy biasanya digunakan oleh cowok yang gemar berpetualang. Tapi bisa juga digunakan oleh cewek kok. Anda bisa menggunakan nama ini untuk akun Discord.

  • DragonFlame
  • MysticRune
  • ShadowFae
  • Elderwood
  • PhoenixSoul
  • MoonlitElf
  • StormCaster
  • GlimmerWing
  • SilverWolf
  • ArcaneWhisper

Itu dia beberapa rekomendasi username Discord dengan tema fantasy. Jika nama yang Anda inginkan sudah diambil, Anda bisa menggunakan underscore, titik, atau menambahkan angka ke username Anda.

Rekomendasi Username Discord Tema Alam

Tema alam juga bisa digunakan untuk username akun Discord. Tema ini cenderung netral dan cocok untuk laki-laki maupun perempuan.

  • ForestBloom
  • RiverStone
  • SunnyMeadow
  • MistyWoods
  • OceanBreeze
  • WillowWhisper
  • MountainEcho
  • AutumnLeaf
  • RainPetal
  • SkyBlossom

Itu tadi adalah beberapa contoh username Discord dengan tema alam. Jika username yang Anda inginkan sudah digunakan, tambahkan saja karakter seperti titik, underscore, atau dengan menambahkan angka.

Tips Tambahan: Anda juga bisa menambahkan emoji ke username Anda, misalnya “Ocean_Breeze🌊” agar menjadi Discord username emoji.

Inspirasi ide username discord, pakai ini aja! Unik dan mudah diingat 5

Username Discord Tema Sci-Fi atau Teknologi

Bagi Anda ang tech savvy, geeky, atau tech nerd, username discord dengan tema Sci-Fi atau teknologi ini akan sangat sesuai.

  • CyberNova
  • QuantumByte
  • NeonCircuit
  • TechnoPulse
  • DigitalEcho
  • ZeroGravity
  • GalacticCoder
  • PixelFusion
  • NeuroNet
  • CosmicWave

Itu dia beberapa contoh ide username Discord dengan tema teknologi atau sci-fi. Jika username yang Anda inginkan sudah diambil orang, Anda bisa menambahkan karakter seperti titik, underscore, atau menambahkan angka. Alternatif lainnya adalah dengan menambah huruf.

Cara Mengganti Username Discord

Jika sebelumnya sudah membuat akun Discord kemudian ingin mengganti username Discord Anda, caranya tidak terlalu suliit.

Langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah membuka menu user setting.

  1. Klik gambar gear untuk membuka user setting
  2. buka My account
  3. Di samping username klik tmbol edit
  4. klik get started jika sudah membaca panduan
  5. Atur profil kalian
  6. Klik Next
  7. Setelah nama username bisa dimasukkan, klik submit

Tips: Anda bisa menambahkan angka kepada username kalian jika username yang kalian inginkan ternyata sudah diambil.

Inspirasi ide username discord, pakai ini aja! Unik dan mudah diingat 7

Akhir Kata

Memilih username yang tepat untuk Discord bisa menjadi cara yang menyenangkan untuk mengekspresikan diri dan membuat kesan pertama yang kuat di komunitas online. Baik Anda mencari nama yang keren, lucu, aesthetic, atau terinspirasi dari tema-tema tertentu seperti gaming, teknologi, atau alam, ide-ide di atas dapat menjadi inspirasi Anda.

Sebenarnya ide username di atas juga bisa digunakan sebagai contoh username Shopee.

Ingat, username adalah cerminan diri Anda, jadi pilihlah yang paling mewakili kepribadian dan minat Anda. Selamat memilih, dan semoga username baru Anda membuat profil Discord Anda semakin menonjol!


Jangan lupa untuk berkomentar dan beri kami masukan di laman Plugin Ongkos Kirim agar mampu menyuguhkan artikel berkualitas sesuai kebutuhan readers. Yuk, baca artikel menarik lainnya dari Hanifseputar Informasi Umum, dan lain-lain. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi operation@tonjoo.


Apabila Anda menemui informasi yang kurang akurat, mohon tinggalkan komentar di bawah.

Bagikan ke:
Diarsipkan di bawah:
Hanif
Ditulis oleh

Hanif

hi, I'm a SEO content writer with interest on business, entrepreneur, digital marketing, and many more

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *