Jam Kerja JNE Kantor Cabang, Agen & Kurir [Lengkap]

Nisa 05 Jun 2022 3 Menit 0

Jadwal Pengiriman Layanan JNE OKE

Estimasi pengiriman layanan JNE OKE terbilang cukup lama, yaitu 1 – 5 hari kerja atau lebih. Kekurangannya yaitu layanan ini libur pada tanggal merah.

Akan tetapi, layanan JNE OKE cocok untuk orang yang ingin mengirim barang berat dengan harga ongkos kirim yang sangat murah karena jenis layanan ini lebih ekonomis.

Hari PengirimanJam Pengiriman
Senin – Jumat08.30 – 17.00 WIB

Jadwal Pengiriman Layanan JNE SS

Mirip dengan JNE YES, JNE SS atau Super Speed merupakan jenis layanan yang paling cepat karena hanya membutuhkan waktu 24 jam untuk paket sampai ke alamat penerima.

Hari PengirimanJam Pengiriman
Senin – Minggu08.00 – 23.59 WIB

 

Penutup

Begitulah jam kerja beberapa Kantor JNE di tahun 2022. Sebenarnya tidak ada banyak perbedaan dengan jadwal tahun sebelumnya. Ini menjukkan konsistensi dan komitmen JNE dalam melayani masyakarat Indonesia.

Oh iya, jika kalian pemilik bisnis dan ingin website kalian memiliki fitur cek ongkos kirim, tidak hanya JNE tapi juga J&T, POS, Wahana, & SiCepat serta kurir ekspedisi lainnya, kalian bisa mengecek link berikut.

Note: Apabila terdapat kesalahan informasi dalam penulisan atau jika ada update yang ingin ditambahkan, mohon sampaikan melalui kolom komentar. Harap diketahui, Jam kerja bisa berubah sewaktu-waktu.

Semoga bermanfaat dan terima kasih.

Pages: 1 2Lihat Semua

Bagikan ke:
Diarsipkan di bawah:
JNE
Nisa
Ditulis oleh

Nisa

Nisa is a technical and marketing Content Writer at Tonjoo. She was previously writing for a multinational IT company and also a Reporter at her campus magazine. Since High School, she has been writing at her blog and discovered her passion in blogging. When she's not working, she enjoys traveling, reading, cooking, and try new things.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *