Kewirausahaan Adalah: Definisi, Ciri-Ciri, Jenis & Contohnya

Hanif 17 May 2022 6 Menit 0

  • Menciptakan dan Menggali Nilai Ekonomi

Kewirausahaan juga merupakan tulang punggung dari berjalanya roda ekonomi. Tanpa adanya wirausahawan yang menjalankan usaha, roda ekonomi bisa berhenti berputar. Artinya, perputaran uang berhenti mengalir dan pengangguran semakin banyak.

  • Memberdayakan Sumber Daya yang Tersedia

Potensi sumber daya hanya akan tetap menjadi potensi jika tidak ada wirausahawan yang mengubahnya menjadi nilai yang berarti. Oleh karena itu, kewirausahaan sangat bermanfaat dalam mengkonversi sumber daya yang tersedia menjadi sesuatu yang lebih bernilai dan dijangkau masyarakat.

  • Menciptakan Lapangan Kerja

Wirausahawan tidak bisa menjalankan usahanya sendiri. Tentunya, wirausahawan membuthkan karyawan agar usahanya dapat berjanaln dengan baik. Seiring dengan berkembangnya usaha, wirausahawan mungkin juga membutuhkan manajer, atau pekerja yang lebih banyak lagi. Sehingga, Kewirausahaan ini tentu bisa berdampak baik dngan meciptakan lapangangan kerja dan menyerap tenaa kerja.

  • Mewujudkan Mimpi

Kewirausahaan seringkali dimulai dari mimpi. Mimpi tersebut bisa jadi mimpi personal, maupun sesuatu yang juga didambakan oleh masyarakat. Contohnya, dengan adanya usaha makanan khas daerah, masyaraka bisa memiliki sesuatu yang dibanggakan dari daerah asalnya. Mewujudkan mimpi ini tentunya memberikan kebahagiaan yang besar.

2. Kewirausahaan Sosial

Jika kewirausahaan biasa memiliki orientasi kepada hasil keuntungan semata, maka kewirausahaan sosial lebih memprioritaskan kemajuan sosial. Makanya, kewirausahaan sosial mengedepankan dampak baik untuk masyarakat.

Kewirausahaan sosial merupakan bentuk usaha yang melihat masalah sebagai peluang bagi pemberdayaan masyarakat. Bahkan beberapa kewirausahaan sosial tidak mencari keuntungan, atau disebut non-profit.

Beberapa model kewirausahaan sosial adalah pengelolaan sampah, pembelajaran gratis, makanan gratis, dan pelatihan bagi lansia.

Selain itu, bisa juga mengembangkan pusat pengolahan sampah atau instalasi pengolahan limbah. apalagi mengingat saat ini terjadi krisis sampah di salah satu kota besar di Indonesia.

Akhir Kata

Begitulah rangkuman kewirausahaan dan pembahasan mengenai definisi, contoh, ciri, dan jenis kewirausahaan. Kewirausahaan adalah aspek penting dalam masyarakat sehingga kebutuhan kita bisa terpenuhi dengan baik.

Makanya, ada baiknya anda memahami kewirausahaan dan karakternya supaya tujuan akhir bisa tercapai dengan baik.

Kalau dalam proses berwirausaha memerlukan partner ekspedisi, Anda bisa menggunakan beberapa fitur dibawah ini agar pengelolaan pengiriman menjadi lebih praktis dan mudah:

Sekian, semoga artikel ini bermanfaat. Sampai jumpa di artikel kami lainnya. Terima kasih.

 


Baca juga artikel menarik seputar Ekspedisi & Logistik di pluginongkoskirim.com yang terkait dengan logistikatau artikel lainnya dari Mufid Hanif. Untuk informasi lebih lanjut atau kebutuhan lainnya, Anda bisa menghubungi kami melalui support@tonjoo.com


 

Pages: 1 2 3Lihat Semua

Bagikan ke:
Diarsipkan di bawah:
Hanif
Ditulis oleh

Hanif

hi, I'm a SEO content writer with interest on business, entrepreneur, digital marketing, and many more

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *