- A. Apa itu Shopee Affiliate Program?
- B. Shopee Affiliate Program untuk Non-Penjual
- C. Shopee Affiliate Program untuk Penjual
- D. Produk Shopee yang Bisa Affiliate
- E. Sudah Paham Apa itu Shopee Affiliate?
- Cara Cek Resi dan Tarif Ongkir Gratis. Mudah. Akurat.
- Buka aplikasi Shopee dan klik âToko Sayaâ;
- Klik âProgram Shopeeâ;
- Gulir ke bawah dan klik banner âProgram Afiliasi Penjualâ;
- Klik âGabung Sekarangâ;
- Pilih âProgram Afiliasi Penjualâ;
- Isi formnya dan selesai.
Itulah cara daftar Shopee Affiliate program. Namun sebelum daftar, seller harus memenuhi syarat untuk bergabung sebagaimana berikut ini:
3. Syarat Bergabung Shopee Affiliate Penjual
Ada 3 syarat yang harus seller penuhi jika ingin mengikuti program Shopee Affiliate khusus penjual:
- Memiliki akun toko di Shopee yang aktif
- Minimal memiliki 1 produk di toko
- Mencantumkan KTP/NPWP (bila ada).
Catatan: penting untuk mencantumkan NPWP. Karena kamu akan mendapat potongan pajak yang lebih rendah daripada tidak mencantumkannya. Namun bila tidak punya, kamu tidak perlu mencantumkan NPWP.
a. Keuntungan Shopee Affiliate Seller
Berikut adalah beberapa keuntungan bagi penjual Shopee yang bergabung dengan Shopee Affiliate program khusus untuk penjual.
b. Komisi hingga 20%
Penjua akan mendapatkan komisi sebesar 20%dari setiap pemesanan dengan maksimal komisi per pesanan adalah Rp. 10.000
c. Mendapatkan gratis saldo iklan Rp. 50.000
Kamu juga berkesempatan mendapatkan gratis saldo untuk iklan senilai Rp. 50.000 untuk pesanan pertama dari hasil penjualan melalui link affiliasi toko atau produk.
d. Komisi Extra
Kamu juga berkesempatan mendapat komisi Extra 2X lipat di setiap puncak kampanye.
Oh, ya. Sembari menjadi affiliate di Shopee, kamu juga bisa sekalian menjadi affiliate eBay kok. Karena Shopee tidak membatasi dengan siapa saja kamu boleh berafiliasi.
D. Produk Shopee yang Bisa Affiliate
Baca Juga
âApakah semua produk Shopee bisa affiliate?â
Ketentuan produk yang bisa pasarkan di Shopee affiliate adalah produk dari Shopee Mall, Shopee Supermarket, hingga produknya Star+ dan Star Seller.
Selain itu, produk seperti rokok, vape, ganja, obat-obatan terlarang, produk dewasa, dan produk palsu tidak bisa dipasarkan oleh affiliate; karena dilarang.
E. Sudah Paham Apa itu Shopee Affiliate?
Jika kamu sudah memahami apa itu Shopee affiliate baik bagi non-penjual maupun penjual, selanjutnya manfaatkan kesempatan itu untuk mempraktikkan.
Karena untuk apa ilmu bila tidak diimplementasikan, kan? Selain itu, kamu juga bisa daftar menjadi affiliate Amazon agar cuan kamu semakin banyak.
Apabila menemui kendala dalam pendaftarannya, kamu bisa menghubungi call center Shopee untuk mendapat petunjuk.
Nah, dari penjelasan di atas, ada nggak sih yang masih belum kamu pahami? Atau kamu menemukan fakta yang berbeda?
Jika ada masukan, kritik konstruktif atau saran apapun, bisa Kamu sampaikan ke email kami di contact@tonjoo.com atau meninggalkan pesan di kolom komentar.
Feedback dari kamu sangat berarti untuk kami 🙂
Terima kasih sudah membaca. Semoga bermanfaat.
Cara Cek Resi dan Tarif Ongkir Gratis. Mudah. Akurat.
Jika Kamu hendak melakukan cek resi dan tarif ongkos kirim dapat dengan mudah Kamu lakukan menggunakan layanan kami, loh. Selain itu juga 100% gratis.
Yuk, cek resi dan ongkos kirim pengiriman barang Kamu.